Hylopetes phayrei
Tupai yang sering kita lihat adalah hewan mamalia kecil, yang sangat mirip dengan Bajing. Secara ilmiah tupai sangat jauh dengan kerabat bajing, dan tupai tidak ada hubungan kerabatnya dengan bangsa bajing. Tupai adalah hewan pemangsa serangga, dan di masukan kelompok Insektivora ( Pemakan serangga) bersama dengan kerabatnya Cerurut sedangkan dengan bajing dan bajing terbang, dimasukan kelompok hewan bangsa Rodentina (Hewan pengerat) bersama kerabatnya tikus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar